1. Tujuan penggunaan informasi pribadi yang didapatkan selain secara tertulis
(1) Penggunaan dalam pembuatan situs web
(2) Penggunaan dalam pemeliharaan dan pengelolaan situs web
(3) Penggunaan editorial dalam majalah informasi, majalah, publikasi, dll.
(4) Penggunaan dalam majalah pos elektronik
(5) Penggunaan dalam produksi iklan
2. Tujuan penggunaan informasi pribadi untuk pengungkapan informasi
(1) Untuk pertanyaan
・Untuk menjawab pertanyaan
(2) Untuk permintaan pribadi
・Untuk penerbitan dan penjualan publikasi
・Untuk memandu publikasi terbaru
・Untuk melaksanakan angket berhadiah
・Untuk menghubungi mengenai pelayanan dalam kisaran yang dibutuhkan
・Untuk menanggapi pertanyaan dan pendapat
(3) Untuk permintaan dari toko buku
・Untuk menerbitkan dan menjual publikasi
・Untuk memandu publikasi terbaru
・Untuk menghubungi mengenai pelayanan dalam kisaran yang dibutuhkan
・Untuk menanggapi pertanyaan dan pendapat
(4) Untuk karyawan
・Untuk penanganan manajemen personalia, gaji, kesehatan, dll
(5) Bagi yang ingin bergabung dengan perusahaan kami
・Untuk menghubungi pelamar mengenai pertimbangan dan ketersediaan pekerjaan
3. Penggunaan pihak ketiga dalam penanganan informasi pribadi
Kami dapat menggunakan pihak ketiga dalam penanganan informasi pribadi. Saat menggunakan pihak ketiga, kami akan mengawasi pihak ketiga sebagaimana diperlukan dan sesuai sehingga pihak ketiga dapat mengelola keamanan informasi pribadi.
4. Prosedur untuk menanggapi permintaan, pengungkapan, dll
Perusahaan akan menanggapi pemberitahuan, pengungkapan, koreksi, penambahan atau penghapusan, penangguhan penggunaan, penghapusan atau penangguhan ketentuan (selanjutnya disebut sebagai “pengungkapan, dll.”) dari ketentuan tujuan penggunaan informasi pribadi yang dimiliki perusahaan atas permintaan pribadi tersebut.
(1) Prosedur permintaan pengungkapan, dll.
Saat melakukan permintaan pengungkapan informasi pribadi atau lainnya, harap isi bagian yang dibutuhkan pada“Formulir Penanganan Informasi Pribadi” (Poin 1). Kemudian, lampirkan dokumen yang diperlukan untuk mengonfirmasi bahwa pribadi atau perwakilan (kuasa hukum) merupakan pribadi itu tersendiri, bukan orang lain (Poin 2). Setelah itu kirimkan ke alamat berikut dengan kurir, pos tercatat, dll. yang merekam catatan pengiriman. Harap catat bahwa kami tidak dapat menanggapi permintaan pengungkapan, dll. yang tidak menggunakan prosedur ini (termasuk pada kasus dimana anda secara langsung datang ke perusahaan kami). Selain itu, apabila terdapat cacat pada Formulir Penanganan Informasi Pribadi, dll. atau apabila kami tidak dapat mengonfirmasi bahwa pribadi atau perwakilan (kuasa hukum) merupakan pribadi itu sendiri maka kami tidak akan dapat menerima permintaan anda, jadi harap berhati-hati.
(Poin 1) Formulir Penanganan Informasi Pribadi yang ditentukan oleh Perusahaan
Formulir Penanganan Informasi Pribadi dapat diunduh di sini.
(Poin 2) Dokumen yang diperlukan untuk mengonfirmasi pribadi atau perwakilan (kuasa hukum) merupakan pribadi itu sendiri
Salah satu dari salinan SIM (salinan bagian belakang juga dibutuhkan apabila terdapat perubahan alamat), Kartu Penduduk yang telah dilegalisir (asli, salinan tidak diperbolehkan), fotokopi Paspor, fotokopi Kartu Asuransi Kesehatan, fotokopi buku pensiun, salinan Surat Bukti Stempel Terdaftar. Apabila yang mengajukan permintaan merupakan perwakilan kuasa hukum, maka lampirkan juga dokumen berikut.
・Dokumen yang dapat mengonfirmasi bahwa perwakilan tersebut mempunyai kuasa seperti “Surat Kuasa” yang menyatakan ketika pribadi tersebut melakukan permintaan pengungkapan dan lainnya, pribadi tersebut mendelegasikan pemintaan pengungkapan dan lainnya kepada perwakilan kuasa hukum (asli, salinan tidak diperbolehkan).
(2) Biaya
Dalam menanggapi permintaan pengungkapan informasi pribadi dan pemberitahuan tujuan penggunaan, maka akan dikenakan biaya sebesar 800 yen (termasuk pajak) sebagai biaya yang setara dengan biaya pengiriman sebenarnya. Kami akan mengirimkan laporan pengungkapan informasi pribadi dan pemberitahuan tujuan penggunaan kepada pribadi terkait yang melakukan permintaan, namun kami akan melampirkan tagihan yang disebutkan di atas, harap untuk dibayarkan.
5. Pemberian Informasi Pribadi secara Sukarela
Perusahaan menyerahkan sepenuhnya kepada Anda untuk memberikan informasi pribadi Anda kepada Perusahaan. Apabila Anda tidak dapat memberikan informasi pribadi Anda, Perusahaan tidak dapat memberikan informasi atau layanan yang Anda inginkan.
6. Pertanyaan atau Keluhan
Apabila Anda memiliki keluhan atau pertanyaan, silakan hubungi kami.